
MAHASISWA PENDIDIKAN BIOLOGI MENDAPATKAN JUARA DI LEVEL NASIONAL DALAM AJANG KOMPETISI DILAN EKSAKTA 2021
Pada bulan November dilaksanakan perlombaan DILAN EKSAKTA 2021 “Kompetisi Video Pembelajaran Eksakta” yang diselenggarakan oleh HIMASAKTA FKIP UNILA dengan level Nasional. Mahasiswa pendidikan biologi sukses mendaptkan juara 2 atas nama Nabilla Vidia Sobach yang merupakan mahasisiwi pendidikan biologi angkatan 2019, perolehan skor yang diperoleh 256 point dalam ajang kompetisi tersebut.
Persiapan yang dilakukan selama kompetisi menurutnya “persiapannya ya karena ini video eksperimen, otomatis harus beli bahan-bahannya dulu segala macem. cuma kendalanya pas shootingnya karena selain waktu kuliah bisa jadi cuaca tiba-tiba mendung jadi cahaya tidak mendukungg. Tapi tetep semangat dan enjoy untuk membuatnya”. Vidia mengungkapkan bahwa pengembangan video pembelajaran yang sangat menarik dan informatif berperan penting untuk siswa dalam proses pembelajar.
Kalian bisa mengakses link perlombaan video pembelajaran: https://youtu.be/bbAVR8RoT5g
Selamat untuk atu vidia.